Seceria Pagi

Menatap birunya langit Merasakan hangatnya mentari Menghirup segarnya pagi O bahagianya hati Semoga hari ini kan seindah pagi Berwarna-warni ceria sekali Semoga hari ini kan terlewati Penuh berkah dan kebahagiaan hati Unduh Lagu Aku memang suka hari baru. Hari baru berarti harapan baru, suatu awal perjalanan penuh pengalaman dan kesempatan baru. Suatu hal yang sangat […]

Seceria Pagi Read More »